Pembuat dan perakit sepeda motor pertama kali adalah kakak beradik
Hendry dan Wilhelm yang bekerjasama dengan Alois Wolfmuller dan seorang
mekanik bernama Hans Geisenhof.
Motor tersebut (
gambar di atas) diberinama
Hildebrand & Wolfmüller motorcycle. Dibuat pertamakali pada tahun 1895, motor ini ternyata sudah mengusung teknologi yang dipakai pada jaman ini yaitu
Twin-Cylinder,
4 valve,
water cooler dan dengan kapasitas mesin 1.500 cc.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar